Desa Pauh Menang Kabupaten Merangin lakukan Pelatihan Literasi Digital

Pelatihan Literasi Digital Desa Pauh Menang

Merdekapost.com | MeranginBertempat di Balai Desa Pauh Menang, dilaksanakan pelatihan Literasi Digital oleh  Komunitas Digital yang merupakan bagian dari program Desa Cerdas Pauh Menang. 

Tujuannya agar data yang tersimpan di dalamnya tidak disalahgunakan orang lain dan terhindar dari ancaman cybercrime seperti phising, syware, dan malware.

Contoh penerapan literasi digital untuk pengamanan perangkat digital adalah dengan mengubah kata sandi pada perangkat digital secara rutin. 

Kegiatan ini dibuka langsung secara resmi oleh Kepala Desa Pauh Menang Ngadiran, SE. Harapan yang baik untuk terus bergerak majunya desa dengan di awali pemahaman tentang dunia digital agar tidak salah dalam memanfaatkan teknologi informasi, untuk itu sangat diperlukan diadakan pelatihan ini sebelum ke tahap program selanjutnya. Terangnya.

Materi tentang Literasi Digital disampaikan oleh Moh. Khlaid, S.Th.I/Alip Vancho yang menjelaskan tentang Literasi digital dapat digunakan untuk meningkatkan pengamanan perangkat digital yang berisi berbagai jenis dokumen pribadi. (rdp)

Peserta Pelatihan Literasi Digital

Paparan Materi

 

Related Postss

0 Comments:

Posting Komentar

Copyright © MERDEKAPOST.COM. All rights reserved.
Redaksi | Pedoman Media Cyber | Network | Disclaimer | Karir | Peta Situs