Link Live Streaming Persis Solo vs PSIS Semarang di BRI Liga 1 Indonesia

 

Persis Solo vs PSIS Semarang. Foto: Vidio

Merdekapost.comPertandingan BRI Liga 1 Indonesia sore hari ini, sabtu (03/09/2022) menyajikan laga antara tim Persis Solo melawan PSIS Semarang.

Link live streaming pertandingan BRI Liga 1 Indonesia antara Persis Solo melawan PSIS Semarang dimuat pada akhir artikel ini.

Pertandingan hari ini mulai pukul 16.00 WIB di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah.

Persis Solo sebagai tuan rumah akan menjamu rival satu provinsi yakni PSIS Semarang.

Dalam laga yang penuh gengsi tersebut, Persis Solo dan PSIS Semarang sedang dalam kondisi yang tidak ideal jelang pertandingan.

Pasalnya Persis Solo dan PSIS Semarang merupakan tim yang mengalami pergantian pelatih.

Persis Solo saat ini akan dipimpin oleh pelatih Rasiman, sementara PSIS Semarang usai memecat Sergio Alexandre diketahui masih belum memiliki pelatih baru.

Link live streaming Persis Solo vs PSIS Semarang klik DISINI

Related Postss

0 Comments:

Posting Komentar

Copyright © MERDEKAPOST.COM. All rights reserved.
Redaksi | Pedoman Media Cyber | Network | Disclaimer | Karir | Peta Situs